Di Milan, Rangnick akan menandatangani kontrak berdurasi tiga tahun. Jika berhasil mengakusisi jabatan direktur olahraga, dapat dikatakan sosok berusia 62 tahun itu akan memegang kendali penuh di I Rossonerri.
Baca Juga: Liga 1 tanpa Penonton, Pemain Naturalisasi Ini Anggap akan Berpengaruh bagi 3 Klub
Saat ini, Milan masih ditukangi oleh Pioli. Di tangan pelatih asal Italia itu, Milan kerap mengalami pasang surut performa.
Hal itu membuat Milan harus tertahan di peringkat tujuh klasemen Liga Italia dengan 46 poin dari 36 laga untuk saat ini.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | The Guardian |
Komentar