Saat ini Zulkifli Syukur mengakui bahwa dirinya sedang berkoordinasi dengan yang lain demi terlaksananya laga tersebut.
Ia pun bersama rekan yang lain sudah siap menjalankan laga amal itu jika ada pihak yang menginginkannya.
Baca Juga: Berleha-leha bukan Jawaban Pemain Tira Persikabo Meski Keberlangsungan Liga Masih Abu-abu
"Kita lagi koordinasi untuk melakukan partai amal. Kami siap berpartisipasi di laga itu, kalau memang ada pihak yang menginginkan itu," ungkapnya.
Tentu saja laga tersebut mejadi sesuatu hal yang sangat baik untuk saling peduli satu sama lain.
Apalagi Zulkifli Syukur yang asli Makassar memang dikenal sebagai seorang yang peduli sekitar.
Baca Juga: Dibanding SUGBK, Eks Ketum The Jak Mania Nilai Lebak Bulus Lebih Angker
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | TRIBUN TIMUR.COM |
Komentar