Untuk lini tengah, Antonio Conte bakal kembali memainkan Christian Eriksen sebagai starter setelah dua laga sebelumnya hanya menjadi pemain pengganti.
Antonio Candreva dan Cristiano Biraghi bakal mengisi pos sebagai gelandang sayap di sisi kanan dan kiri, menggantikan Danilo D'Ambrosio dan Ashley Young.
???? | LINE-UP
Antonio Conte's starting 1⃣1⃣ for #SPALInter! ????#FORZAINTER ⚫️????⚫️???? pic.twitter.com/oXn0D9jZ2B
— Inter (@Inter_en) July 16, 2020
Untuk lini belakang, Milan Skriniar kembali tampil sejak menit awal dan Andrea Ranocchia, yang hanya tampil sebanyak empat kali musim ini, bakal dipercaya Conte sebagai starter.
Berikut ini BolaSport.com menampilkan susunan pemain SPAL dan Inter Milan:
SPAL (4-4-2): 25-Carlo Letica; 26-Jacopo Sala, 41-Kevin Bonifazi, 23-Francesco Vicari, 13-Arkadiusz Reca; 21-Gabriel Strefezza, 14-Bryan Dabo, 6-Mirko Valdifiori, 11-Alessandro Murgia; 32-Alberto Cerri, 37-Andrea Petagna
Pelatih: Luigi Di Biagio
Inter Milan (3-4-1-2): 1-Samir Handanovic; 37-Milan Skriniar, 13-Andrea Ranocchia, 95-Alessandro Bastoni; 87-Antonio Candreva, 77-Marcelo Brozovic, 5-Roberto Gagliardini, 34-Cristiano Biraghi; 24-Christian Eriksen; 7-Alexis Sanchez, 10-Lautaro Martinez
Pelatih: Antonio Conte
Wasit: Antonio Giua
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | football-italia.net, twitter.com/Inter_en |
Komentar