Ketika Dovizioso mengalami penurunan performa, situasi berbeda dialami pembalap gaek Valentino Rossi (Monster Energy Yamaha).
Valentino Rossi memiliki kesempatan untuk bersaing memperebutkan posisi podium setelah mengunci posisi start di urutan keempat.
Hasil ini menjadi kemajuan besar bagi pembalap berjuluk The Doctor jika dibandingkan posisi ke-11 yang diraihnya pada sesi kualifikasi seri sebelumnya.
Balapan MotoGP Andalusia akan disiarkan secara langsung di Trans7 dan Fox Sports Asia.
Adapun bagi BolaSporter yang memiliki gawai, persaingan Fabio Quartararo dkk. dapat disaksikan melalui link streaming di akhir artikel.
Baca Juga: MotoGP Andalusia 2020 - Joan Mir Ingin Tebus Kesalahan
Starting Grid MotoGP Andalusia 2020
1. Fabio Quartararo (Petronas Yamaha)
2. Maverick Vinales (Monster Yamaha)
3. Francesco Bagnaia (Pramac Ducati)
----
4. Valentino Rossi (Monster Yamaha)
5. Miguel Oliveira (KTM Tech3)
6. Franco Morbidelli (Petronas Yamaha)
----
7. Jack Miller (Pramac Ducati)
8. Takaaki Nakagami (LCR Honda)
9. Brad Binder (Red Bull KTM)
----
10. Joan Mir (Suzuki Ecstar)
11. Danilo Petrucci (Ducati Team)
12. Pol Espargaro (Red Bull KTM)
----
13. Cal Crutchlow (LCR Honda)
14. Andrea Dovizioso (Ducati Team)
15. Johann Zarco (Avintia Ducati)
----
16. Aleix Espargaro (Aprilia Gresini)
17. Iker Lecuona (Red Bull KTM Tech3)
18. Tito Rabat (Avintia Ducati)
----
19. Bradley Smith (Aprilia Gresini)
20. Alex Rins (Suzuki Ecstar)
21. Alex Marquez (Repsol Honda)
Jadwal Balapan MotoGP Andalusia 2020
Minggu (26/7/2020)
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | MotoGP.com |
Komentar