Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Repsol Honda Yakin Marc Marquez Bakal Menangi Balapan MotoGP Lagi

By Agung Kurniawan - Selasa, 28 Juli 2020 | 14:00 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez saat tiba di Sirkuit Jerez untuk seri MotoGP Andalusia 2020
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez saat tiba di Sirkuit Jerez untuk seri MotoGP Andalusia 2020

Quartararo memenangi balapan MotoGP Andalusia 2020 dan untuk sementara memuncaki klasemen pembalap musim ini dengan raihan 50 poin.

Sebelumnya, rider Prancis itu sukses meraih kemenangan perdananya di kelas utama dengan memenangi balapan perdana MotoGP 2020.

Baca Juga: MotoGP 2020 - Manajer Repsol Honda Harap Marc Marquez Bisa Membalap di Ceska

Kondisi tersebut tentu menyulitkan posisi Marc Marquez dalam mempertahankan gelar juara dunia MotoGP.

Namun, Alberto Puig yakin pembalap andalannya itu akan bangkit dan kembali meraih kemenangan, meski saat ini dia merasa ada yang berbeda dengan keadaan timnya.

"Menjadi hal yang berbeda tanpa kehadiran Marc Marquez di lintasan, ini adalah pertama kalinya dia melewatkan balapan MotoGP," kata Puig, dilansir BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

"Sisi buruknya dia tidak senang karena cedera yang sedang mendera dan keadaan itu bisa saja semakin memburuk," ucap pria asal Spanyol tersebut.

Baca Juga: Marc Marquez: Persaingan MotoGP Takkan Berkurang Tanpa Saya

Lebih lanjut, Alberto Puig mengapresiasi keberanian Marc Marquez yang mencoba tampil pada MotoGP Andalusia 2020.

Puig menilai keberanian Marquez tersebut menjadi sisi positif sekaligus alasan kuat bagi Honda untuk tetap menjalin kerjasama dengannya.


REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Nasib Red Sparks Selamat, Megawati Dkk Batal Dikudeta Usai 5 Pemain Tim Terlemah Menggila

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X