Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bawa Man United ke Liga Champions, Solskjaer Minta Dibelikan Gelandang Rp900 Miliar

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Selasa, 28 Juli 2020 | 20:30 WIB
Pemain West Ham United, Declan Rice, merayakan gol ke gawang Watford dalam laga pekan ke-36 Liga Inggris 2019-2020.
TWITTER.COM/WESTHAM
Pemain West Ham United, Declan Rice, merayakan gol ke gawang Watford dalam laga pekan ke-36 Liga Inggris 2019-2020.

Bahkan, pemain 21 tahun tersebut tak pernah absen sekali pun di Liga Inggris musim ini.

Rice juga selalu menjadi starter ketika tim asuhan David Moyes itu bertanding di Liga Inggris.

Akan tetapi, Solskjaer sepertinya perlu berjuang keras untuk mendapatkan Rice karena Moyes tak akan melepasnya dengan mudah.

"Saya yakin dia akan berada di sini (musim depan) karena dia terikat kontrak," kata Moyes.

"Tapi, seperti yang lainnya, klub apa pun, di mana pun Anda berada, bahkan klub terbesar terkadang menjual pemain terbaik mereka karena mendapatkan harga yang tepat."

Baca Juga: Gelandang Rp1 Triliun West Ham Diminta Tak Buru-buru Pindah ke Man United

"Tapi, niat saya bukan untuk menjual Declan sama sekali, tetapi untuk mempertahankannya," ucap Moyes melanjutkan.

Mantan pelatih Manchester United itu pun menegaskan sampai saat ini belum ada klub yang menawar Rice.

Moyes mengungkapkan bahwa klub akan berusaha dengan cara apa pun agar Rice bertahan di klub asal London tersebut.

"Kami tidak bisa menghentikan klub lain membuat penawaran, tapi kenyataannya kami belum menerima penawaran, tidak ada yang datang kepada kami," tutur Moyes.

Baca Juga: Incaran Manchester United Ini Tegaskan Hatinya Tertambat di West Ham

"Kami akan mencoba menambah pemain yang lebih baik dan menambahkan hal-hal yang akan membuatnya bersemangat berada di West Ham di masa depan," ujar Moyes melanjutkan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Daily Express
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X