Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali, pun turut dimintai komentarnya soal kasus tersebut.
Ditemui di Auditorium Kemenpora, Senayan Jakarta, (27/7/2020), Zainudin Amali pun turut memberikan tanggapannya.
Baca Juga: Pemain Ini Jadi Pilar dengan Nilai Pasar Termahal di Timnas Indonesia
"Urusan Maria Lawalata yang sempat ditahan itu sudah kami selesaikan dan Maria sudah dikeluarkan dari tahanan," kata Zainudin Amali kepada awak media yang juga dihadiri oleh BolaSport.com, Senin (27/7/2020).
"Mohon disampaikan, bahwa ada perhatian dari pemerintah terhadap atlet yang pernah berprestasi," ujar Zainudin Amali.
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Kompas.com, BolaSport.com |
Komentar