Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester City Bohong kepada CAS, Media Jerman Klaim Punya Bukti

By Dwi Widijatmiko - Sabtu, 1 Agustus 2020 | 07:00 WIB
Ilustrasi berita Liga Inggris.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga Inggris.

BOLASPORT.COM - Media Jerman, Der Spiegel, mengklaim memiliki bukti bahwa Manchester City telah berbohong dalam laporannya kepada CAS (Pengadilan Arbitrase Olahraga) sehingga skorsing mereka dari kompetisi antarklub Eropa dibatalkan.

Pada 12 Februari 2020, UEFA menjatuhkan skorsing kepada Manchester City dari kompetisi antarklub Eropa 2020-2021 dan 2021-2022 karena divonis melanggar aturan Financial Fair Play.

Menurut UEFA, Manchester City sengaja melakukan mark-up terhadap laporan pendapatan dari sponsor dan menghalangi upaya penyidikan yang dilakukan oleh UEFA.

Penyelidikan terhadap Manchester City dilakukan setelah Der Spiegel membocorkan sejumlah email kepada Football Leaks.

Baca Juga: Sanksi Manchester City Dihapus, Jose Mourinho: Sungguh Memalukan

Manchester City kemudian melakukan banding kepada CAS dan pada 13 Juli lalu, CAS membatalkan skorsing dari UEFA tersebut.

Menurut CAS, tidak ada bukti Manchester City berusaha menutup-nutupi laporan keuangan mereka kepada UEFA.

CAS menganggap yang terjadi hanya sebuah kesalahan komunikasi antara Manchester City dan UEFA.

Namun, sekarang ada perkembangan baru dalam kasus ini.

Der Spiegel mengklaim mereka punya bukti email bahwa Manchester City berbohong pada CAS dalam dengar pendapat yang akhirnya memunculkan keputusan membatalkan skorsing UEFA.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : The Guardian
REKOMENDASI HARI INI

Marselino Ferdinan Bersaing dengan Son Heung-min Hingga Takumi Minamino dalam Nominasi Gol Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X