Jagoan-jagoan The Gunners macam Alexandre Lacazette, Pierre-Emerick Aubameyang, dan Dani Ceballos main sejak awal pertandingan.
Kemenangan dalam laga ini bakal semakin mengukuhkan Arsenal sebagai raja Piala FA.
Mereka sudah 13 kali menjuarai turnamen sepak bola tertua di dunia tersebut, lebih banyak dari tim manapun.
Adapun Chelsea sudah mengoleksi delapan gelar, setara dengan Tottenham Hotspur.
Baca Juga: PSIS Semarang Targetkan Renovasi Stadion Citarum Kelar September
Arsenal: 26-Emiliano Martinez, 26-Rob Holding, 23-David Luiz, 3-Kieran Tierney, 2-Hector Bellerin, 34-Granit Xhaka, 8-Dani Ceballos, 15-Ainsley Maitland-Niles, 19-Nicolas Pepe, 9-Alexandre Lacazette, 14-Pierre-Emerick Aubameyang
Pelatih: Mikel Arteta
Chelsea: 13-Willy Caballero, 24-Reece James, 28-Cesar Azpilicueta, 15-Kurt Zouma, 2-Antonio Ruediger, 3-Marcos Alonso, 5-Jorginho, 17-Mateo Kovacic, 19-Mason Mount, 18-Olivier Giroud, 22-Christian Pulisic
Pelatih: Frank Lampard
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Soccerway |
Komentar