Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inpres Piala Dunia U-20 2021 Ditanda Tangani Presiden, 7 Stadion telah Ditetapkan

By Arif Setiawan - Kamis, 6 Agustus 2020 | 22:00 WIB
Logo yang digunakan PSSI dalam bidding Piala Dunia U-20 2021 di Indonesia
DOK.PSSI
Logo yang digunakan PSSI dalam bidding Piala Dunia U-20 2021 di Indonesia

BOLASPORT.COM - Menpora, Zainudin Amali, menegaskan sebanyak tujuh Stadion sudah ditetapkan setelah Inpres Piala Dunia U-20 2021 ditanda tangani Presiden.

Indonesia akan menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 pada tahun 2021.

Menanggapi hal tersebut, berbagai persiapan pun kini telah dilakukan oleh Indonesia.

Dalam melakukan persiapan ini, panitia penyelenggara (INAFOC) sangat membutuhkan intruksi Presiden (Inpres) sebagai petunjuk tugas-tugas instansi.

Selain INAFOC, inpres juga diperlukan oleh Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (KemenPUPR) untuk dapat segera merenovasi stadion calon venue Piala Dunia U-20 2021.

Baca Juga: Dapat Fasilitas Terbaik, Pemain Timnas Indonesia Harus Berjuang demi Prestasi

Belum lama ini, kabar gembira datang dari Menpora, Zainudin Amali.

Zainudin mengatakan bahwa pembahasan Inpres sudah selesai.

Lebih lanjut lagi, Zainudin juga menyebut Inpres tersebut sudah ditanda tangani oleh Presiden, Joko Widodo.

Sehingga untuk saat, pihak-pihak yang terkait dalam persiapan Piala Dunia U-20 2021 sudah bisa menjalankan tugasnya.

"Pembahasan sudah selesai dan sudah tidak ada masalah," kata Zainudin kepada awak media, pada Kamis (6/8/2020).

"Saya sudah paraf sehingga semuanya sudah ok, sehingga ditanda tangai oleh Presiden, jadi sudah tidak ada masalah lagi," ujarnya.

Lebih lanjut lagi, Zainudin juga berujar bahwa renovasi stadion sudah bisa dilakukan.

Dalam hal ini Zainudi menyebutkan tujuh stadion.

Stadion yang dimaksud yaitu Stadion Gelora Bung Karno, Stadion Si Jalak Harupat, Stadion Manahan, Stadion Gelora Bung Tomo, Stadion I Wayan Dipta Bali, dan Stadion Jakabaring.

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali, memberikan keterangan kepada awak media mengenai kabar terkini Piala Dunia U-21 2021 di Lobby Belakang Kemenpora, Senayan, Jakarta, 6 Agustus 2020.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali, memberikan keterangan kepada awak media mengenai kabar terkini Piala Dunia U-21 2021 di Lobby Belakang Kemenpora, Senayan, Jakarta, 6 Agustus 2020.

Baca Juga: PSSI Berjanji Beri Bantuan Kuliah untuk Para Pemain Timnas Indonesia

Selain stadion, dalam Inpres ini juga sudah ditetapkan mana saja yang akan dijadikan sebagai stadion pendukung.

"Stadion sudah ditetapkan," ucap Zainudin.

"Sekali lagi Jakarta itu ada GBK dan stadion pendukung lainnya, ada Madya, ABC. Kuningan dan PTIK, kemudian kedua di Jabar itu Stadion Si Jalak Harupat dan pendukung lainya, yang selanjutnya adalah Manahan Solo dan stadion pendukung lainnya, lalu ada GBT di Surabaya dan selanjutnya I Wayan Dipta Bali dan terakhir Jakabaring, Palembang," tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X