Baca Juga: Tak Dipanggil Timnas, Nurhidayat: Shin Tae-yong Belum Pernah Lihat Permainan Saya
Sementara untuk penyerang, Shahar memilih Elie Eiboy, Boaz Salossa, dan Bambang Pamungkas.
Menurutnya, dua pemain asal Papua ini merupakan winger yang tak hanya jago menggocek bek lawan namun juga memiliki kecepatan serta kekuatan kakinya yang tiada duanya.
Sementara, Bepe dinilai sebagai stiker yang paling produktif dan tampil konsisten selama berkarier.
"Bepe merupakan inspirator baik itu di dalam lapangan maupun di luar lapangan termasuk tentunya saat menjadi striker kemampuannya tidak usah diragukan lagi," ujarnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | Persija.co.id |
Komentar