Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Styria 2020 - Johann Zarco Sebut Valentino Rossi Bak Anjing Menggonggong

By Fauzi Handoko Arif - Minggu, 23 Agustus 2020 | 15:40 WIB
Pembalap Reale Avintia, Johann Zarco, di podium MotoGP Republik Ceska di Sirkuit Brno, Minggu (9/8/2020).
MOTOGP.COM
Pembalap Reale Avintia, Johann Zarco, di podium MotoGP Republik Ceska di Sirkuit Brno, Minggu (9/8/2020).

Sanksi itu tentu berat, mengingat Zarco mampu tampil impresif pada sesi kualifikasi.

Pembalap Prancis tersebut mencatat waktu tercepat ketiga, di belakang Pol Espargaro (Red Bull KTM) dan Takaaki Nakagami (LCR Honda).

Baca Juga: MotoGP Styria 2020 - Lagi, Masalah Mesin Bikin Valentino Rossi Tampil Jeblok

"Saya menerima hukuman dan saya tidak akan mengajukan banding. Saya pikir lebih baik membuka lembaran baru dan melangkah ke depan karena nanti bisa ada kontroversi lain," kata Zarco, dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

"Pendapat saya tidak disetujui oleh komisaris. Mereka mengatakan bahwa saya memotong jalan Morbidelli. Mereka juga berkata bahwa saya terlalu optimistis saat mencoba manuver itu."

"Dari segi pendapat saya, hal itu hanya kecelakaan balapan. Akan tetapi mereka lebih menyalahkan saya daripada orang lain," ucap dia menambahkan.

Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, di podium MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Minggu (26/7/2020).
MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, di podium MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Minggu (26/7/2020).

Lebih lanjut, Johann Zarco mengutarakan bahwa pendapat yang diucapkan Valentino Rossi selalu dianggap benar.

Namun, bagi dia, komentar dari pembalap berjulukan The Doctor itu bak anjing menggonggong.

Hal ini dilontarkan Zarco sebagai respons atas kritik Rossi yang dianggapnya terlalu keras.

"Mengikuti (pendapat) Valentino Rossi itu mudah karena zona paling aman," ucap dia.

"Saat Valentino berbicara, dia tidak pernah salah untuk diikuti pendapatnya. Namun, pada akhirnya, omongan itu hanya seperti anjing menggonggong dan saya tidak khawatir tentang hal tersebut," kata Zarco menegaskan.

Baca Juga: Hasil Playoffs NBA 2020 - Menang Tipis, Lakers Balikkan Keadaan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Tuttomotorioweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Man City Korban Comeback Tragis di Liga Champions, Hidung Pep Guardiola Berdarah sampai Mau Sakiti Diri Sendiri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136