Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mulai Lembek di Tottenham Hotspur, Dele Alli Kena Semprot Jose Mourinho

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 26 Agustus 2020 | 21:15 WIB
Gelandang asal Inggris, Dele Alli, melakukan selebrasi setelah mencetak gol untuk Tottenham Hotspur.
TWITTER.COM/SPURSOFFICIAL
Gelandang asal Inggris, Dele Alli, melakukan selebrasi setelah mencetak gol untuk Tottenham Hotspur.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mirror, Mourinho mengatakan bahwa penampilan buruk Alli saat ini disebabkan oleh dirinya sendiri.

Menurut Mourinho, karier Alli sebenarnya hampir mencapai puncak saat bergabung dengan Spurs.

Baca Juga: Jika PSG Gagal Juara Liga Champions, Kylian Mbappe Tak Mungkin Dapat Ballon d'Or

Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho.
TWITTER.COM/AUTENTICALTK
Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho.

Namun, saat menjelang puncak, karier pemain 24 tahun itu justru mengalami pasang surut yang bermasalah.

Bahkan, pelatih asal Portugal itu menuntut Alli untuk segera memperbaiki dirinya.

Perbaikan itu harus dilakukan Alli agar tidak menyesal di masa tua nanti karena Alli memiliki potensi yang luar biasa.

Mourinho juga sempat menyindir gaya hidup Alli yang dinilai terlalu berfoya-foya.

"Mungkin di dalam hati, Anda menyuruh saya untuk pergi, tapi saya harus memberitahu Anda apa yang saya lihat," ucap Mourinho.

Baca Juga: Jose Mourinho Sebut PSG Cuma Buang-buang Duit jika Gagal Juara Liga Champions


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Daily Mirror
REKOMENDASI HARI INI

Update Ranking BWF - Sabar/Reza Mantapkan Diri Jadi Deputi Fajar/Rian, 1 Lagi Raja Sudah Lengser

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136