Baca Juga: Valentino Rossi Dukung Francesco Bagnaia Gabung Ducati pada MotoGP 2021
Lebih lanjut, Miguel Oliveira mengungkapkan bahwa dia kini jadi tahu perasaan para pembalap saat meraih kemenangan.
"Saya merasakan bagaimana perasaan orang lain ketika mereka memenangi balapan," tutur pembalap 25 tahun itu.
"Hal ini istimewa karena menjadi kemenangan pertama saya di kelas MotoGP, jadi ada banyak kesenangan dan adrenalin untuk melajutkan kompetisi," ucap Oliveira lagi.
Berbekal kemenangan MotoGP Styria 2020, Miguel Oliveira kini menempati peringkat ke-9 klasemen sementara pembalap dengan 43 poin.
Baca Juga: Franco Morbidelli Puji Konsistensi Valentino Rossi
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | Tuttomotoriweb.com |
Komentar