Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Tira Persikabo: Laga Uji Coba Lawan Persib Sangat Penting!

By Hugo Hardianto Wijaya - Selasa, 1 September 2020 | 15:00 WIB
Pelatih Tira-Persikabo, Igor Kriushenko di Stadion Mini Cibinong, Minggu (8/12/2019).
MEDIA TIRA-PERSIKABO
Pelatih Tira-Persikabo, Igor Kriushenko di Stadion Mini Cibinong, Minggu (8/12/2019).

Pertandingan ini juga menjadi laga uji coba antar klub Liga 1 pertama yang digelar di tengah pandemi Covid-19.

Oleh sebab itu, kedua tim akan menerapkan protokol kesehatan yang sangat ketat supaya mencegah penularan Covid-19.

Di sisi lain, Igor Kriushenko juga berharap supaya laga berjalan dengan normal tanpa membuat pemainnya cedera.

Mengingat, Liga 1 2020 akan dimulai dalam tempo satu bulan lagi yaitu pada 1 Oktober 2020.

Baca Juga: Catat Tanggalnya, Persib Bandung Vs Tira Persikabo 5 September 2020

"Tentunya juga saya berharap uji coba nanti berjalan dengan normal, berjalan dengan baik tanpa harus ada yang cedera."

"Karena kami ingin melihat perkembangan tim hingga saat ini setelah berlatih dua bulan," tuturnya.

Pelatih asal Belarusia itu juga berencana untuk menyiapkan dua susunan pemain yang berbeda untuk menghadapi pasukan Robert Alberts.

Hal itu dilakukan supaya Igor bisa menilai penampilan seluruh pemain yang dimilikinya.

"Dalam pertandingan uji coba dengan Persib di Bandung 5 September nanti, kami akan mencoba memainkan dua line up berbeda," tukas Igor.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X