Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Persebaya Surabaya: Shin Tae-yong Buat Pemain Disiplin Waktu

By Wila Wildayanti - Rabu, 2 September 2020 | 18:30 WIB
Pemain Persebaya Surabaya, Rizky Ridho saat berlatih di lapangan Centar Za Sport i Rekreaciju, Kroasia dalam sesi pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia.
Media PSSI
Pemain Persebaya Surabaya, Rizky Ridho saat berlatih di lapangan Centar Za Sport i Rekreaciju, Kroasia dalam sesi pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia.

Hal itu disampaikan oleh pemain muda Persebaya Surabaya, Rizky Ridho, yang turut mengikuti TC timnas U-19 Indonesia di Kroasia.

Menurut Risky Ridho apa yang diberikan dan diterapkan oleh mantan juru racik timnas Korea Selatan itu adalah terbaik untuk pengembangan diri setiap pemain.

"Hal ini (kedisiplinan) bagus buat kami agar tidak meremehkan waktu."

"Menurut saya semua yang diterapkan coach Shin baik untuk kami semua," kata Rizky Ridho sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman Persebaya.

Baca Juga: Pernah Bersitegang, Fernandes Klarifikasi soal Hubungan dengan Lindelof

Di sisi lain, Rizky Ridho mengatakan bahwa dirinya tidak mengalami kesulitan terkait perbedaan cuaca di Kroasia.

Meski saat ini suhu di sana mencapai 16-17 derajat celcius, tapi mereka tetap latihan normal.

Sejak Senin (31/8/2020), tim pelatih menerapkan latihan normal sebanyak tiga kali dalam sehari yakni pagi pukul 10.00, lalu sore 16.00, dan malam hari 21.00 waktu setempat.

Baca Juga: Sambutan dan Harapan Marko Simic untuk Timnas U-19 Indonesia di Kroasia

Dengan penerapan latihan tiga kali sehari menurut Ridho memang merupakan hal baru bagi para pemain timnas U-19 Indonesia.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persebaya.id
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Italia - Ada Grande Partita AC Milan Vs Juventus, Jay Idzes dkk Bawa Misi Lepas dari Jerat Degradasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X