Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukan Transfer atau Cedera Pemain, Inilah Kekhawatiran Liverpool di Liga Inggris 2020-2021

By Rebiyyah Salasah - Kamis, 3 September 2020 | 09:15 WIB
Pemain Liverpool merayakan gelar juara Liga Inggris 2019-2020.
TWITTER.COM/LFC
Pemain Liverpool merayakan gelar juara Liga Inggris 2019-2020.

Liverpool justru akan terkendala ketidakhadiran penggemar di stadion kebanggaan mereka, Anfield. 

Para penggemar diperkirakan tidak akan diizinkan untuk menghadiri pertandingan di stadion setidaknya hingga Oktober.

Kapasitas stadion pun diperkirakan akan dibatasi jika mereka diperbolehkan kembali menonton secara langsung pertandingan.

Baca Juga: Jika Tak Segera Gaet Thiago Alcantara, Liverpool Bisa Ditikung Man United

Dyer percaya kurangnya penggemar di Anfield bisa menjadi rintangan bagi Liverpool

Menurutnya, markas The Reds adalah salah satu tempat paling menakutkan yang dia kunjungi selama karier sebagai pesepak bola.

"Saya pikir kekhawatiran terbesar yang dimiliki Liverpool adalah Anfield dengan tidak adanya penggemar mereka," kata Dyer kepada BBC Radio 5 Live, dikutip BolaSport.com dari Liverpool Echo.

"Saya beruntung bermain di banyak stadion besar, tetapi Anfield adalah stadion yang paling menakutkan untuk dimainkan."

"Mereka (para penggemar) memberi Anfield energi seperti itu. Mereka seperti klise 'pemain ke-12'. Saya bermain beberapa kali di Anfield dan tidak pernah bermain bagus."

"Saya pikir itu satu-satunya hal yang bisa menjadi batu sandungan bagi Liverpool," tutur pria yang pensiun pada tahun 2013 ini menambahkan. 


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Liverpool Echo
REKOMENDASI HARI INI

Dalam Upaya Ciptakan Lingkungan Terbaik bagi Olahragawan, NOC Indonesia Kenalkan Komisi Atlet

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136