Baca Juga: Simulasi Piala Uber 2020 - Ribka/Fadia Hampir Terbawa Permainan Lawan
Smash menyilang Yulfira yang masuk bisa menyamakan kedudukan menjadi 6-6.
Yulfira/Febby akhirnya bisa unggul lagi di interval gim kedua dengan skor tipis 11-10.
Selepas jeda, Ana/Putri masih menempel ketat Yulfira/Febby yang masih unggul 13-12.
Rally panjang terjadi kembali dan dimenangkan Yulfira/Febby setelah Putri gagal melakukan pengembalian
Ana/Putri akhirnya bisa menyamakan kedudukan menjadi 17-17 dari Yulfira/Febby.
Kegagalan pengembalian Febby membuat kemenangan Ana/Putri mengunci gim kedua dengan skor 19-21.
Baca Juga: Hasil Simulasi Piala Uber 2020 - Dramatis, Komang Ayu Gagalkan Comeback Banteng
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Mola TV |
Komentar