Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pakai Kaos Anti-rasisme di Atas Podium, FIA Selidiki Lewis Hamilton

By Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 15 September 2020 | 16:10 WIB
Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, memakai kaos anti-rasisme saat berada di atas podium kampiun GP Toskana 2020 di Sirkuit Mugello, Italia, Minggu (13/9/2020).
MOTORSPORT.COM
Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, memakai kaos anti-rasisme saat berada di atas podium kampiun GP Toskana 2020 di Sirkuit Mugello, Italia, Minggu (13/9/2020).

Namun, belum bisa dikonfirmasi apakah mereka akan menerima hukuman atau tidak.

Baca Juga: Petrucci Jadi Satu-satunya Pembalap Italia yang Gagal Raih Poin di Misano

Situasi inilah yang pada akhirnya membuat sejumlah atlet kulit hitam, termasuk Lewis Hamilton, menunjukkan sikap protes mereka.

Hanya, FIA merasa perlu mengetahui tujuan di balik kemunculan Hamilton di atas podium kampiun dengan kaos tersebut, apakah bersifat politis atau tidak.

"FIA mendukung segala bentuk dari ekspresi individual sesuai dengan prinsip dasar," ucap race director F1, Michael Masi, dikutip dari Motorsport.

Sejauh ini, FIA memang cukup galak terhadap sikap politis yang hadir dalam ajang balap F1.

Pada tahun 2006, penyelenggara GP Turki didenda 5 juta dolar AS (sekitar Rp 74,23 miliar) setelah mengizinkan pemimpin Turki-Siprus, Mehmet Ali Talat, menyerahkan trofi juara.

Saat melakukan aksi seremonial itu, Mehmet Ali Talat diperkenalkan sebagai Presiden Republik Turki-Siprus Utara, yang cuma diakui oleh Turki.

Baca Juga: Tim Milik Valentino Rossi Akan Melebarkan Sayap ke Kelas MotoGP?

Sirkuit Jerez di Spanyol juga kehilangan slot mereka pada kalender kompetisi F1 setelah walikota setempat mendadak muncul di atas podium.

Sebelumnya, tak ada jadwal walikota tersebut untuk menghadiri seremoni di podium.

Sementara itu, tim Mercedes yang menaungi Lewis Hamilton telah membantah tuduhan bahwa pembalap mereka membawa agenda politik ke ranah F1.

"Kami tidak membawa politik ke dalam F1, ini adalah isu hak asasi manusia yang tengah kami coba tunjukkan dan tingkatkan perhatiannya. Ada perbedaan yang besar," ucap perwakilan tim Mercedes.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Motorsport
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Menangi Laga Sesama Wakil Luar Pelatnas, Sabar/Reza Punya Modal Pede dari Kemenangan atas Ganda Putra No.1 Dunia Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X