Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukan Nomor Legendaris, Gareth Bale Pakai Jersi Penyerang Mandul Spurs

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Minggu, 20 September 2020 | 16:15 WIB
Gareth Bale, resmi balik ke Tottenham Hotspur setelah dipinjam dari Real Madrid.
TWITTER @SPURSOFFICIAL
Gareth Bale, resmi balik ke Tottenham Hotspur setelah dipinjam dari Real Madrid.

Pasalnya, tiga orang terakhir yang mengenakan nomor punggung 9 di Spurs merupakan penyerang mandul.

Mereka adalah Vincent Janssen, Roberto Soldado, dan Roman Pavlyuchenko.

Baca Juga: Pelatih AS Roma Terus Merengek agar Chris Smalling Bisa Kembali

Janssen pernah membela Spurs pada 2016 hingga 2019 dengan hanya mampu mencetak 6 gol dan 4 assist dari 42 laga di semua kompetisi.

Sementara itu, Soldado, yang diboyong Spurs dari Valencia pada 2013, hanya mampu mencetak 16 gol dari 76 laga.

Mantan striker timnas Rusia, Pavlyuchenko, mendapat catatan sedikit lebih bagus dengan mencetak 42 gol dari 113 laga untuk Spurs di semua kompetisi.

Apakah Bale akan mampu menaklukkan nomor punggung 9 bersama Spurs pada musim ini?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : Mirror Football
REKOMENDASI HARI INI

Justisia Half Marathon - Lari Bersama Sejarah, Satukan Negeri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X