Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil MotoGP Catalunya 2020 - Fabio Quartararo Melenggang, Asa Valentino Rossi Melayang

By Agung Kurniawan - Minggu, 27 September 2020 | 20:48 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo.
TWITTER.COM/FABIOQ20
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo.

Baca Juga: Pengamat MotoGP Sebut Marc Marquez Bisa Juarai MotoGP 2020 sejak Seri Kelima

Balapan menyisakan 20 putaran, Franco Morbidelli kian berupaya menjauh dari kejaran Valentino Rossi, dengan menancapkan keunggulan sementara 0,5 detik.

Tak berselang lama, Fabio Quartararo berhasil merebut posisi Valentino Rossi usai memenangi duel top speed di main straight Sirkuit Catalunya.

Duel sengit juga terjadi untuk merebutkan posisi keenam, di mana ada tiga pembalap yang terlibat yakni Pol Espargaro, Alex Rins dan Danilo Petrucci.

Duel antar dua pembalap Petronas Yamaha SRT kian tak bisa dihindarkan setelah Fabio Quartararo secara signifikan mampu memangkas gap dengan Franco Morbidelli.

Baca Juga: Analisis Pengamat MotoGP Kenapa Negosiasi Valentino Rossi dan Petronas Makan Waktu Lama

Balapan memasuki putaran kesembilan, manuver Fabio Quartararo kembali membuahkan hasil melalui sebuah duel top speed melawan Franco Morbidelli lagi-lagi di main straight.

Tiga pembalap terdepan yakni Fabio Quartararo, Franco Morbidelli dan Valentino Rossi mulai menancapkan gap sebesar 0,7 detik dari Jack Miller yang berada di urutan keempat.

Di sisi lain, dua pembalap Suzuki Ecstar yakni Joan Mir dan Alex Rins menempel ketat Jack Miller yang secara berurutan berada di posisi kelima dan keenam.

Fabio Quartararo semakin menjauh dari kejaran Franco Morbidelli dan Valentino Rossi yang masih berupaya untuk menyamai ritme balapnya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : MotoGP.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X