Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Inggris Akan Lobi IFAB untuk Ubah Aturan Handball

By Adi Nugroho - Kamis, 1 Oktober 2020 | 09:00 WIB
Ilustrasi berita Liga Inggris.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga Inggris.

Pikiran untuk meminta IFAB mengubah aturan tersebut muncul setelah badan yang bertanggung jawab untuk wasit, Professional Game Match Official Boards (PGMOL), berencana untuk meluncurkan versi hukum handball yang telah dirombak pada pertandingan Liga Inggris yang akan dimainkan akhir pekan ini.

Perubahan akan mencakup pemberian kelonggaran yang lebih besar kepada wasit dalam menafsirkan bentuk tubuh pemain selama insiden handball.

Dalam tiga pertandingan pertama musim ini, PGMOL menginstruksikan wasit untuk mengikuti surat keputusan IFAB bahwa handball harus diberikan jika lengan pemain dalam posisi 'tidak wajar'.

Baca Juga: Jika Dilanjutkan, Liga 1 2020 Berhenti Sejenak Saat Pilkada

Namun, aturan tersebut telah diubah untuk mengakui bahwa pelanggaran handball itu tergantung pada momentum atau posisi tubuh pemain, posisi tidak wajar bisa juga diartikan sebagai posisi yang seharusnya.

Kini aturan baru dari PGMOL akan mendorong wasit untuk memberikan pelanggaran atau penalti jika posisi pemain saat kejadian tangan pemain berada tidak pada posisi yang seharusnya.

Baca Juga: Lionel Messi Berdamai dan Minta Maaf ke Barcelona, Ronald Koeman Mengaku Belum Tenang

Perubahan lain pada aturan juga termasuk pertimbangan waktu yang dimiliki pemain sebelum tangannya kedapatan menyentuh bola.

Jika wasit menilai bahwa jarak tidak cukup bagi pemain untuk bereaksi dan menyingkir, penalti tidak akan diberikan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : The Guardian
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Nasib Red Sparks Selamat, Megawati Dkk Batal Dikudeta Usai 5 Pemain Tim Terlemah Menggila

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X