Semasa hidupnya, Robby Maruanaya mampu membangkitkan mental pemain-pemain Papua untuk bisa membela timnas Indonesia.
Baca Juga: Tim Sudah Siap Tatap Lanjutan Liga 1, Striker Borneo FC Kecewa Kompetisi Ditunda
Sebut saja Arthur Bonai yang merupakan anak asuhnya waktu di Perseru Serui musim 2014.
Arthur Bonai sempat dipanggil untuk mengikuti seleksi timnas U-23 Indonesia.
Tak hanya Arthur Bonai, dua rekannya di Perseru Serui juga dipanggil yakni Teguh Amiruddin dan Tonni Roy Ayomi.
Baca Juga: Soal Transfer Edinson Cavani, Manchester United Berkaca dari Lionel Messi
Robby Maruanaya juga yang membawa Perseru Serui promosi ke Liga Super Indonesia 2014.
Sayangnya, ia dipecat dari kursi pelatih Perseru Serui saat kompetisi belum selesai.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar