Messi sudah menjadi andalan Barcelona sejak era Ronaldinho.
Ronaldinho mempersembahkan enam gelar selama memperkuat Barcelona.
Baca Juga: Luis Suarez Akui dari Awal Sudah Diperingatkan Hati-hati dengan Lionel Messi
Pencapaian terbaik Ronaldinho terjadi pada musim 2005-2006 ketika membawa Barcelona menjuarai Liga Spanyol dan Liga Champions.
Ronaldinho adalah sosok yang diidolai Sergino Dest.
"Saya memilih FC Barcelona daripada tim lain karena selalu menjadi impian saya untuk bermain di sini," kata Sergino Dest seperti dilansir BolaSport.com dari AS.
"Pemain favorit saya, idola saya adalah Ronaldinho dan dia menciptakan sejarahnya di Barcelona."
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | Transfermarkt.com, As.com |
Komentar