Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dikritik Kawan Lama di Liverpool, Juergen Klopp Disebut Tak Punya Kemampuan Melatih

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Selasa, 6 Oktober 2020 | 17:20 WIB
Juergen Klopp dalam laga persahabatan Liverpool vs Blackpool.
TWITTER.COM/SQUAWKANEWS
Juergen Klopp dalam laga persahabatan Liverpool vs Blackpool.

Bahkan, Klopp pernah memuji asisten pelatih asal Bosnia Herzegovina itu sebagai 'otaknya' dalam kepelatihan.

Saat ini, Buvac menjabat sebagai direktur olahraga salah satu klub Rusia, Dynamo Moskwa.

Baca Juga: Perasaan Marco Motta setelah Bisa Latihan Kembali dengan Persija

Potret kebersamaan Juergen Klopp dan Zeljko Buvac saat masih bekerja sama di Liverpool.
TWITTER.COM/ESPNFC
Potret kebersamaan Juergen Klopp dan Zeljko Buvac saat masih bekerja sama di Liverpool.

Lama tak terdengar kabarnya, Buvac muncul dengan kritikan pedas yang dilancarkan kepada Klopp.

Buvac mengkritik pelatih asal Jerman itu dengan sebutan hanya menjadi corong media.

Bahkan, Buvac menyebut Klopp tak memiliki kemampuan melatih karena selama ini yang mengembangkan pemain adalah dirinya.

"Saya melakukan pekerjaan pembinaan, kecuali wawancara," ujar Buvac dilansir BolaSport.com dari Goal.

"Rasanya seperti saya telah menjadi manajer selama 17 tahun itu. Saya memiliki semua fungsi dan mencoba memengaruhi tim saya sebanyak yang saya bisa untuk membantu mereka sukses, tetapi saya tidak membutuhkan perhatian seperti itu," ucap Buvac melanjutkan.

Baca Juga: Menpora Akui Selektif untuk Memproses Naturalisasi Pemain Asing


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Goal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X