Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gara-gara Marc Marquez Tak Ada, Daya Tarik MotoGP 2020 Berkurang

By Agung Kurniawan - Sabtu, 10 Oktober 2020 | 21:24 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, hampir melakukan comeback impresif andai tidak mengalami kecelakaan pada balapan MotoGP Spanyol di Sirkuit Jerez, Spanyol, 19 Juli 2020.
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, hampir melakukan comeback impresif andai tidak mengalami kecelakaan pada balapan MotoGP Spanyol di Sirkuit Jerez, Spanyol, 19 Juli 2020.

Legenda MotoGP, Giacomo Agostini, menilai absennya Marquez membuat minat untuk menonton balapan MotoGP menjadi sedikit menurun.

"Orang-orang ingin melihat sang juara, mereka ingin mengaguminya, memahami bagaimana dia bisa menang setiap saat," kata Giacomo Agostini, dilansir dari Corsedimoto.

Giacomo Agostini menilai belum ada pembalap yang mampu tampil mendominasi seperti Marquez pada musim ini.

"Jika seorang memenangkan balapan pada seri berikutnya, itu bukan berarti dia harus menang lagi, tetapi dia harus berada di sana dengan cara terbaik," ucap Agostini.

"Hal inilah yang tidak terjadi."

Pembalap tersukses pada ajang motor grand prix itu itu yakin Marc Marquez akan mampu memperbaiki kondisi ini jika sudah bisa mengaspal lagi.

"Segera Marc Marquez akan kembali dan memperbaiki semuanya," tutur pemegang rekor 15 gelar juara dunia tersebut.

Baca Juga: Sudah Susah Juara Lagi, Marc Marquez Tak Perlu Buru-buru Comeback

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

AC Milan Jangan Ngimpi soal Scudetto, I Rossoneri Banyak Banget Kurangnya!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X