Sebelumnya, anak-anak asuh Shin Tae-yong sudah memainkan tujuh pertandingan di bulan September.
Baca Juga: Iker Casillas: Jose Mourinho Orang Pertama yang Hubungi Saya Saat Hampir Meninggal
Dalam laga nanti, timnas U-19 Indonesia sepertinya tak akan menurunkan Bagas Kaffa dan M Supriadi yang masih mendekap cedera.
Meski begitu, lini belakang Garuda Muda dipastikan tetap kuat lantaran sudah ada Elkan Baggott.
"Tentu kami seperti biasa terus melakukan persiapan yang baik jelang menghadapi Makedonia Utara," ucap Irfan Jauhari.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar