Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Prancis 2020 - Pujian Valentino Rossi untuk Fabio Quartararo

By Agung Kurniawan - Senin, 12 Oktober 2020 | 04:00 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat mencoba Sirkuit Algarve di Portimao, Portugal, 7 Oktober 2020. Sirkuit Algarve akan menjadi tuan rumah seri MotoGP Portugal pada akhir musim ini.
YAMAHA MOTOR RACING SRL
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat mencoba Sirkuit Algarve di Portimao, Portugal, 7 Oktober 2020. Sirkuit Algarve akan menjadi tuan rumah seri MotoGP Portugal pada akhir musim ini.

Bukan hanya Valentino Rossi, balapan di tengah lintasan basah juga menjadi tantangan tersendiri bagi pembalap tuan rumah yang membela tim Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo.

Tampil di "rumah" sendiri dengan predikat pole sitter, performa Quartararo pada balapan MotoGP Prancis 2020 malah menurun.

Sempat terlempar dari posisi 10 besar, rider berjulukan El Diablo itu akhirnya merengkuh garis finis dengan menduduki posisi ke-9.

Meski gagal finis di podium, Valentino Rossi tetap mengapresiasi keberhasilan Fabio Quartararo yang masih menjadi pemimpin klasemen sementara.

Pembalap berusia 41 tahun itu yakin, Quartararo akan tampil kuat dan selalu mendulang poin hingga MotoGP 2020 memasuki balapan terakhir.

"Fabio Quartararo telah melakukan sebuah pekerjaan yang baik sejak di Catalunya dan juga di sini, kami para rider Yamaha sangat kesulitan dalam kondisi semacam ini," kata Rossi.

"Namun, dia tetap tenang, tidak melakukan kesalahan dan mencetak poin, ini menjadi hal yang peting bagi ambisinya, saya rasa dia akan tampil kuat hingga akhir," ucap dia lagi.

Baca Juga: MotoGP Prancis 2020 - Tembus 10 Besar, Valentino Rossi Merasa Sudah Penuhi Target

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Persaingan Makin Ketat, IOAC 2024 Edisi Keenam Jadi Ajang Seleksi SEA Age Group Thailand

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X