Mereka terlihat ngos-ngosan dan kelelahan setelah menjalani satu babak.
Messi pun menggelengkan kepala sambil mengungkapkan kalimat yang diduga berbunyi, "estoy muerto" atau "aku mati."
Media lokal Argentina mengaitkan komen Messi tersebut dengan kelelahan yang dialami timnya di tengah kondisi serbasulit di arena.
Kendati begitu, sang superstar tetap mampu menjalani laga 90 menit dengan baik.
???????????? Las palabras de Messi que darán mucho que hablar:
???????????? ¿Cómo se encuentra físicamente el argentino? : "Estoy muerto"
???? Atentos a @manucarreno en #DeportesCuatro con la última hora del estado de Messihttps://t.co/F3xBB4V1Cu pic.twitter.com/1Iqcd9sDev
— Deportes Cuatro (@DeportesCuatro) October 15, 2020
Argentina sukses menekuk Bolivia 2-1 yang menjadi kemenangan pertama mereka di markas sang rival itu dalam 15 tahun terakhir.
Baca Juga: VIDEO - Lionel Messi Nyaris Berkelahi, Bolivia vs Argentina Rusuh
Baca Juga: Taklukkan Stadion di Atas Awan, Lionel Messi Lepas dari Kutukan
Tim Tango bangkit menebus defisit setelah tertinggal lebih dulu pada menit ke-24 akibat gol Marcelo Moreno.
Lautaro Martinez menyamakan skor 1-1 di menit-menit akhir babak pertama.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Tycsports.com |
Komentar