Messi memang tidak memberitahu Jorge Messi. Sang ayah mengetahui kabar mengenai rencana hengkang Messi lewat pesan singkat eks rekan setimnya, Deco.
Sementara Deco mendapat kabar dari Cesc Fabregas yang kala itu membela Chelsea di bawah asuhan Jose Mourinho.
Pada akhirnya, transfer Messi ke Chelsea gagal gara-gara hal tersebut.
A signing that could have changed the Premier League ????????????????????????????. ????
Sky in Italy's Gianluca @DiMarzio reveals how Jose Mourinho pursuaded Lionel Messi to join Chelsea and why the deal collapsed...⬇
— Sky Sports Premier League (@SkySportsPL) October 15, 2020
"Kejadian ini menguap begitu saja tanpa meninggalkan bekas sedikit pun seolah tidak pernah terjadi," tulis Sky Sports.
Hingga 2020, Lionel Messi menandai 16 tahun kariernya bersama Barcelona.
Saat ini ia masih memegang status sebagai top scorer sepanjang masa klub dengan koleksi 635 gol.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Sky Sport |
Komentar