Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

UFC 254 - Khabib Nurmagomedov Enggan Pakai Ampun Hadapi Justin Gaethje

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 20 Oktober 2020 | 17:25 WIB
Petarung UFC asal Rusia, Khabib Nurmagomedov, saat jumpa pers jelang pertandingan melawan Tony Ferguson pada ajang UFC 249.
twitter.com/Sportsgriduk
Petarung UFC asal Rusia, Khabib Nurmagomedov, saat jumpa pers jelang pertandingan melawan Tony Ferguson pada ajang UFC 249.

Baca Juga: Dovizioso Masih Ingin Bersaing dalam Perebutan Gelar Juara Dunia

Lebih lanjut, Khabib Nurmagomedov menegaskan bahwa dia bukanlah Tony Ferguson saat menghadapi Justin Gaethje.

Mengandalkan pertarungan atas, Gaethje kala itu sukses menghajar habis-habisan wajah Ferguson.

Namun, Khabib mengatakan bahwa dia sudah mengetahui kemahiran Gaethje tersebut.

Baca Juga: Valentino Rossi Bak Ditusuk Gara-gara Yamaha Melesat di Aragon

Khabib Nurmagomedov pun berencana mengeluarkan semua "senjata" yang dia miliki guna menghabisi petarung Amerika Serikat berjulukan The Highlight itu.

"Satu hal yang perlu Anda tahu, saya bukan Tony Ferguson. Saya tidak akan berdiri bersamanya," ucap dia.

"Saya akan memberinya semua yang saya miliki dalam skill MMA (seni bela diri campuran) saya, seperti memukul, menendang, tekanan, bergulat, menjatuhkannya, dan melakukan ground and pound. Sehingga Anda harus siap segalanya," kata Khabib lagi.

Baca Juga: Kilas Balik - Praveen/Jordan Sukses Putus Tren Runner-up pada Denmark Open 2019

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : YouTube, Podcast
REKOMENDASI HARI INI

Jorge MartinJadi Korban Polemik 2 Acara TV, Diancam Tidak Akan Tampil karena Perjanjian Eksklusif

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X