Baca Juga: Alasan Bos UFC Sebut Duel Conor McGregor Vs Dustin Poirier Mubazir
"Membungkam seluruh penonton di Stadion Het Rat Verlegh. Tanyakan saja ke Stefano Lilipaly bagaimana melakukannya," tulis SC Cambuur.
???? Het Rat Verlegh Stadion het zwijgen opleggen? Vraag maar aan @Stefan0Lilipaly hoe dat moet! ????????#NACCAM #CambuurKomtEraan #BaliUnited #Werelddoelpunt pic.twitter.com/gHuzSEyQHx
— SC Cambuur (@SCCambuurLwd) October 19, 2020
Stefano Lilipaly tercatat menjadi bagian dari SC Cambuur pada Januari 2017.
Selama bergabung dengan SC Cambuur, Lilipaly tercatat tampil dalam 21 pertandingan di semua ajang kompetisi.
Baca Juga: Jadi Pahlawan Man United, Marcus Rashford Malah Disuruh Cetak Gol Jelek ala Wayne Rooney
Kemudian, ia juga berhasil mengemas delapan gol dan enam assist selama berseragam SC Cambuur.
Kebersamaan pemain kelahiran Belanda itu dengan SC Cambuur hanya berlangsung singkat.
Pada Agustus 2017, Lilipaly pindah ke Bali United.
Hingga saat ini, Lilipaly masih menjadi bagian penting dari Bali United.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | Twitter/@SCCambuurLwd |
Komentar