Menurut Oblak, berkat prestasi yang diraih oleh Flick bersama Muenchen, kini semua pecinta sepak bola semakin mengenal namanya.
"Sejujurnya saya tidak tahu tentangnya, saya harus mengakui hal itu, namun saat ini tentu saja semua orang di seluruh dunia tahu dirinya," kata Oblak seperti dilansir BolaSport.com dari Goal International.
Baca Juga: Scott McTominay Cuma Butuh Satu Mata Buat Permalukan PSG
"Dia telah memenangkan semua gelar yang bisa dimenangkan, kinerjanya luar biasa," tambah kiper berusia 27 tahun itu.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Goal International |
Komentar