Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Antoine Griezmann Gagal Bersinar di Barcelona karena Lionel Messi

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Kamis, 22 Oktober 2020 | 16:45 WIB
Penyerang Barcelona, Antoine Griezmann.
TWITTER.COM/GOAL
Penyerang Barcelona, Antoine Griezmann.

BOLASPORT.COM - Mantan pelatih Arsenal, Arsene Wenger, menyebut Antoine Griezmann gagal bersinar karena keberadaan Lionel Messi.

Antoine Griezmann masih belum menemukan performa terbaiknya di musim kedua bersama Barcelona.

Griezmann belum mencetak sebiji gol pun dalam empat laga awal Liga Spanyol bersama Barcelona musim ini.

Bahkan, Griezmann tak dimainkan oleh Ronald Koeman saat Barcelona melumat Ferencvaros dengan skor 5-1.

Musim lalu, penyerang asal Prancis itu hanya mencetak 15 gol dari 48 penampilan bersama Barcelona di semua kompetisi.

Baca Juga: Barcelona Vs Ferencvaros - Waktunya Antoine Griezmann Unjuk Gigi

Capaian tersebut jelas kurang hebat jika dibandingkan ketika Griezmann masih merumput bersama Atletico Madrid.

Padahal, Blaugrana harus mengeluarkan uang sebanyak 120 juta euro atau sekitar Rp 2,09 triliun.

Akan tetapi, mantan pelatih Arsenal, Arsene Wenger, menyebut menurunnya performa Griezmann bukan karena dirinya sendiri.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Goal International
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X