Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Agen Egy Maulana Vikri Ungkap Alasan Kliennya Pilih Berkarier di Polandia, Di Indonesia Tak Ada Waktu Berproses

By Bagas Reza Murti - Kamis, 29 Oktober 2020 | 06:00 WIB
Egy Maulana Vikri bersama sang agen Dusan Bogdanovic
bagaskarasetyana
Egy Maulana Vikri bersama sang agen Dusan Bogdanovic

BOLASPORT.COM - Agen Egy Maulana Vikri, Dusan Bogdanovic membeberkan alasan utama kilennya tak memilih berkarier di Indonesia melainkan di Eropa.

Serial dokumenter bertajuk Local Hero besutan Rakuten Sports telah rilis pada Selasa (27/10/2020).

Pada episode pertama, mereka menampilkan kisah heroik Egy Maulana Vikri yang berasal dari negara berkembang di Asia Tenggara hingga bisa menuju ke Benua Biru.

Dalam tayangan tersebut, juga terdapat pernyataan agen Egy Maulana Vikri, Dusan Bogdanovic yang membongkar alasan utama kliennya memilih berkarier di Polandia.

"Kenapa keputusan ke Polandia? Saya pikir yang paling penting bagi Egy di tahun pertama adalah fisik," kata Dusan Bogdanovic dilansir BolaSport.com dari Rakuten Sports.

Baca Juga: Man United Vs RB Leipzig - Dendam Personal Nagelsmann kepada Solskjaer

"Dan saya tahu di Polandia, mereka sangat berkonsentrasi kepada fisik."

"Tim pelatih di sana sangat siap, mereka juga sudah tahu kekurangan Egy dan sudah menyiapkan pelatih khusus, nutrisi, latihan tambahan, makanan dan lainnya," tambahnya.

Egy benar-benar dipersiapkan Lechia Gdansk untuk rencana jangka panjang.

Oleh karena itu, ia memulai karier di Lechia dari bawah. Tahun pertama Egy dihabiskan untuk membentuk fisik.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Rakuten Sports
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136