Baca Juga: Mike Tyson Sebut Petinju Inggris Lebih Tangguh dari Amerika Serikat
Kompetisi tiga negara yang disebut di atas saat ini masih berlangsung bahkan sudah ada yang mengunci gelar juara.
Di tengah pandemi yang masih mewabah, kompetisi di Malaysia (Malaysia Super League) hanya menerapkan satu putaran.
Saat ini, Malaysia Super League 2020 sudah memasuki pekan terakhir kompetisi.
Di mana setiap tim hanya menyisakan satu kali pertandingan.
Baca Juga: Bek Manchester United Alex Telles Positif Virus Corona
Bahkan, Johor Darul Ta'zim sudah mengunci gelar juara Malaysia Super League.
Johor Darul Ta'zim kokoh di puncak klasemen dengan mengoleksi 29 poin dari 11 pertandíngan yang sudah dilakoni.
Kemudian, ada kompetisi di Vietnam yang saat juga masih berlangsung.
Kompetisi yang dikenal dengan nama V.League 1 2020 menggunakan format dua grup.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar