Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sengitnya Persaingan Garuda Select III, Ada Alumni Hingga Top Scorer Piala Soeratin U-15

By Hugo Hardianto Wijaya - Minggu, 1 November 2020 | 16:30 WIB
Suasana seleksi Garuda Select angkatan ketiga di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Sabtu (31/10/2020).
pssi.org
Suasana seleksi Garuda Select angkatan ketiga di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Sabtu (31/10/2020).

Selain Edgard dan Rafli, masih ada tiga pemain muda PSM lainnya yang mendapat kesempatan mengikuti seleksi yang rencananya akan berlangsung hingga tanggal 3 November 2020 itu.

“Selain saya ada juga Rafli, Dwiki (Muhammad Dwiky Hardiansyah), Dio (Dio Dwi Bangun Samudra), dan Adrian (Muhammad Adrian),” kata Edgard.

Perlu diketahui, Edgard merupakan salah satu pemain Garuda Select II yang pernah dipuji oleh Dennis Wise.

Legenda Chelsea tersebut kerap mengandalkan Edgard di lini belakang karena dinilai mampu menjalankan perannya dengan baik.

Baca Juga: UFC Pastikan Juara Kelas Ringan Tetap Diisi Khabib Nurmagomedov

Pemain Persija Jakarta U-18, Alfriyanto Nico Saputra saat memperkuat Garuda Select.
Persija Jakarta
Pemain Persija Jakarta U-18, Alfriyanto Nico Saputra saat memperkuat Garuda Select.

“Edgard bermain dengan sangat baik di posisi bek kiri. Aku bisa tenang dengan dia di posisi itu,” sanjung Dennis Wise, beberapa saat setelah Garuda Select mengalahkan Cheltenham U-18 dengan skor 3-1, Desember silam.

Sementara itu, Rafli merupakan pencetak gol terbanyak kedua di Garuda Select angkatan kedua, dengan total sembilan gol.

Rafli juga banyak berkontribusi dalam memberikan assist untuk Bagus Kahfi yang sukses mencetak 16 gol.

Baca Juga: Debut di Klub Baru, Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Lawan Eks Kiper Liverpool


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : PSSI.org

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X