Semua dilakukan untuk menjaga keselamatan semua pihak dari ancaman Covid-19.
"Dalam agenda ini sangatlah ketat mengacu kepada protokol kesehatan PSSI yang kebetulan saya salah satu tim perumusnya," ucap Alfan.
"Peserta yang datang dari daerah masing-masing harus sudah tes PCR Swab dengan hasil negatif,
"Khususnya tanda vital, suhu, dan saturasi oksigen perifer setiap pagi dan sore hari," tuturnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | Tribun Jateng |