Pada menit ke-90+5, Joaquin Correa berhasil masuk ke kotak penalti setelah melewati 3 pemain.
Ia terus membawa bola dan memberi operan kepada Felipe Caicedo yang dikawal ketat Merih Demiral.
GOAL! Lazio 1-1 Juventus (Caicedo)
Late heartbreak for Juve! Cristiano Ronaldo goes off injured!#LazioJuve
— FootballTV (@_FootballTV) November 8, 2020
pic.twitter.com/IdAjTMzNrW
Striker bernomor punggung 20, sambil membalikkan badan mampu menempatkan bola ke tiang jauh yang tak bisa dihalau Szczesny. 1-1.
Tendangan Caicedo juga yang jadi penutup laga Lazio Vs Juventus. Setelah gol tersebut, peluit panjang dibunyikan.
Akibat hasil imbang ini, Juventus kehilangan 3 poin dan masih tertahan di peringkat 3.
95' | #LazioJuve 1-1
⏹️ TRIPLICE FISCHIO ALL'OLIMPICO!!!!!
— S.S.Lazio (@OfficialSSLazio) November 8, 2020
???? ABBIAMO RI-FATTO UN CAICEDOOOO!!!!!#CMonEagles ???? pic.twitter.com/NxAU5uTRQN
- Lazio 1-1 Juventus (Felipe Caicedo 90+5'; Cristiano Ronaldo 15')
Susunan Pemain
Lazio (3-5-2): 25-Pepe Reina; 26-Stefan Radu (14-Wesley Hoedt 54'), 33-Fransesco Acerbi, 3-Luiz Felipe; 32-Danilo Cataldi (92-Jean Akpro 77'), 10-Luis Alberto (7-Andreas Perreira 77'), 21-Sergej Milinkovic-Savic, 77-Adam Marusic, 96-Mohamed Fares (29-Manuel Lazzari 54'); 11-Joaquin Correa, 94-Vedat Muriqi (20-Felipe Caicedo 54')
Pelatih: Simone Inzaghi
Juventus (4-4-2): 1-Wojciech Szczesny; 16-Juan Cuadrado, 19-Leonardo Bonucci, 28-Merih Demiral, 13-Danilo; 25-Adrien Rabiot, 30-Rodrigo Bentancur, 38-Gianluca Frabotta, 44-Dejan Kulusevski (14-Weston McKennie 77'); 9-Alvaro Morata, 7-Cristiano Ronaldo (10-Paulo Dybala 75').
Pelatih: Andrea Pirlo
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Legaseriea.it |
Komentar