Baca Juga: Luis Enrique Optimistis Penerus Lionel Messi Mampu Bangkit dari Cedera
"Paulo adalah seorang juara, bukan seorang wakil. Di Juventus sudah ada Cristiano Ronaldo yang menjadi fenomena."
"Dybala harus pergi dan bermain meninggalkan bayang-bayang Ronaldo dan menjadi nomor satu," ujar Zamparini menambahkan.
El crack argentino de la Juventus de Turín Paulo Dybala mueve ficha y se deja querer por el Real Madrid. https://t.co/EXfGKnRPu7
— Diario Gol (@diarioGOLcom) November 11, 2020
Menilik situasi keuangan klub, bukan tidak mungkin Dybala dijual pada jendela transfer musim dingin 2021.
Juventus sebenarnya telah merencanakan penjualan Dybala pada 2019, namun sang pemain menolak pindah ke Manchester United dan Tottenham Hotspur.
Keberadaan penyerang asal Argentina itu kian terbatas seiring kehadiran Dejan Kulusevski dan Federico Chiesa yang tiba di Turin pada bursa transfer musim panas 2020.
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Tuttosport |
Komentar