Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Titisan Valentino Rossi Masih Malu-malu soal Rumor Gabung Aprilia pada MotoGP 2021

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 12 November 2020 | 16:25 WIB
Valentino Rossi (tengah) bersama dua pembalap akademinya, Marco Bezzecchi (kiri) dan Lorenzo Baldassarri, pada 2018.
TWITTER.COM/MOTORCYCLESP
Valentino Rossi (tengah) bersama dua pembalap akademinya, Marco Bezzecchi (kiri) dan Lorenzo Baldassarri, pada 2018.

Marco Bezzecchi telah menunjukkan kematangan pada musim keduanya di kelas menengah MotoGP tersebut.

Musim ini Bezzecchi telah enam kali naik podium dengan dua di antaranya adalah kemenangan.

Bezzecchi pun secara matematis masih bisa juara karena 'hanya' tertinggal 29 poin dari pemuncak klasemen sementara, Enea Bastianini (Italtrans Racing).

Bezzecchi senang ketika dikaitkan dengan Aprilia.

Baca Juga: Update Pembalap MotoGP 2021 - RESMI, Adik Valentino Rossi Gabung Tim Satelit Ducati

Namun begitu, Bezzecchi mengaku belum memiliki rencana untuk tampil di MotoGP.

"Saya telah mendengar rumor ini tetapi saya benar-benar tidak tahu apa-apa," kata Bezzecchi, dilansir BolaSport.com dari GPOne.

"Selain itu saya juga sudah menandatangani perpanjangan kontrak dengan Sky Racing Team VR46, jadi saya bertahan di sini," imbuhnya.

Bezzecchi sadar bahwa tampil di MotoGP merupakan sebuah kesempatan yang hanya datang sekali. Meski begitu, dia menolak untuk tergesa-gesa.

Baca Juga: Valentino Rossi Ungkap Alasan Mengapa Suzuki Sangat Kuat Musim Ini


REKOMENDASI HARI INI

Jay Idzes Hadapi Duel Hidup-Mati di Zona Degradasi Liga Italia, Pelatih Venezia Minta Tidak Usah Tampil Bagus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X