Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hakim Ziyech, Pemain Bagus yang Bisa Membuat Hal-hal Tak Terduga

By Adi Nugroho - Senin, 16 November 2020 | 22:00 WIB
Hakim Ziyech saat mencetak gol ke gawang Burnley di Turf Moor pada pekan ke-7 Liga Inggris, Sabtu (31/10/2020).
TWITTER.COM/OPTAJOE
Hakim Ziyech saat mencetak gol ke gawang Burnley di Turf Moor pada pekan ke-7 Liga Inggris, Sabtu (31/10/2020).

Tak hanya itu, Fabregas juga menyebut kalau winger 27 tahun itu bisa membuat hal-hal yang tidak terduga dengan sedikit sentuhan.

"Dia (Ziyech) adalah pemain yang sangat bagus," kata Fabregas.

Baca Juga: Lautaro Martinez Tanda Tangan Kontrak Baru di Inter Milan, asal...

"Dia memiliki visi yang Anda butuhkan di tim papan atas seperti Chelsea, yang ingin menang dan menjadi juara."

"Anda dapat melihat bahwa mereka kekurangan ide musim lalu dan mungkin di awal musim ini, tetapi dengan Ziyech, Anda dapat melihat bahwa dia memiliki kemampuan untuk membuat umpan yang bagus di sepertiga akhir."

"Hal iitu bukan karena dia melihat ruang kosong semata, tetapi karena dia memang melakukannya dengan baik dan pada waktu yang tepat."

Baca Juga: Akibat Apes, 2 Pembalap Gagal Cegah Pesta Juara Joan Mir pada MotoGP 2020

"Itulah pengambilan keputusan yang banyak dibicarakan saat ini."

"Lalu, mengapa banyak pelatih yang sangat taktikal? Hal itu karena para pemainnya kurang bagus dalam membuat keputusan, jadi mereka perlu diajari tentang apa yang harus dilakukan."

"Sebelumya, saya yakin para pelatih dulunya tidak sebaik para pemain seperti sekarang. Mereka merasa mungkin tidak terlalu dibutuhkan karena para pemain sudah melihatnya sendiri. Saya yakin Ziyech adalah salah satu dari pemain semacam ini."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : 90 Min

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Manchester City
34
61
4
Nottingham Forest
33
60
5
Newcastle United
33
59
6
Chelsea
33
57
7
Aston Villa
34
57
8
AFC Bournemouth
33
49
9
Fulham
33
48
10
Brighton & Hove Albion
33
48
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X