Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil UEFA Nations League - Spanyol Gilas Jerman dan Ukir Sejarah Baru

By Adi Nugroho - Rabu, 18 November 2020 | 04:41 WIB
Pemain timnas Spanyol merayakan gol yang dicetak oleh Ferran Torres ke gawang timnas Jerman di pertandingan UEFA Nations League, Rabu (18/11/2020) dini hari WIB.
TWITTER.COM/GUARDIAN_SPORT
Pemain timnas Spanyol merayakan gol yang dicetak oleh Ferran Torres ke gawang timnas Jerman di pertandingan UEFA Nations League, Rabu (18/11/2020) dini hari WIB.

Alvaro Morata berhasil menemukan ruang tembak usai menerima umpan panjang yang dikirim dari tengah lapangan sebelum melepaskan tembakan kaki kiri yang berhasil diselamatkan Manuel Neuer.

Empat menit setelahnya Spanyol mendapat tendangan bebas tak jauh dari kotak penalti Jerman.

Baca Juga: Andrea Dovizioso Bidik Posisi Marc Marquez untuk Seri Perdana MotoGP 2021?

Sergio Ramos maju sebagai eksekutor dan melepaskan tembakan rendah ke arah kanan gawang Jerman.

Namun, sekali lagi Manuel Neuer mementahkan sepakan Ramos itu dan membuat peluang Spanyol terbuang sia-sia.

Setelah mendapatkan beberapa peluang, Spanyol akhirnya mampu menjebol gawang Jerman pada menit ke-17 lewat aksi Alvaro Morata.

Umpan Fabian Ruiz dari tendangan penjuru langsung disambut Morata menggunakan sundulan yang gagal diselamatkan oleh Neuer.

Baca Juga: Meski Sudah Menangi 2 Trofi, Mikel Arteta Merasa Arsenal Masih Jauh dari Kata Sempurna

Tak lama setelahnya, Spanyol berhasil menggandakan keunggulan mereka berkat gol yang dicetak Ferran Torres pada menit ke-33.

Memanfaatkan bola muntah hasil sepakan Dani Olmo, Ferran Torres melepaskan tembakan keras menggunakan kaki kanannya yang membuat Manuel Neuer terpaksa memungut bola dari dalam gawang untuk kedua kalinya pada pertandingan ini.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Opta, twitter.com/SeFutbol
REKOMENDASI HARI INI

Persaingan Makin Ketat, IOAC 2024 Edisi Keenam Jadi Ajang Seleksi SEA Age Group Thailand

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X