Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Filosofi Jersey Ketiga Timnas Indonesia Menurut Ketua Umum PSSI

By Hugo Hardianto Wijaya - Rabu, 18 November 2020 | 17:15 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan

Menurutnya, hitam merupakan warna abadi yang cocok dipadu-padankan dengan warna apapun.

Sementara warna emas menjadi harapan PSSI supaya timnas Indonesia bisa berprestasi dalam setiap ajang yang diikutinya.

"Baju ini mempunyai filosofi yang luar biasa. Pertama warna hitam itu warna abadi ya. Warna hitam itu bisa masuk ke mana saja, dari dulu hitam warna yang sering dipakai," ucap Iriawan dilansir Bolasport.com dari Youtube PSSI.

"Rata-rata di negara mana pun kendaraan para pejabat selalu warna hitam. Warna hitam juga selalu matching dimasukkan dalam warna apapun juga."

Baca Juga: Tak Terima Omongan Daniel Cormier, Jon Jones Kembali Marah-marah

Jersey ketiga timnas Indonesia
Instagram.com/@pssi
Jersey ketiga timnas Indonesia

"Kemudian tinta emas menggambarkan mudah-mudahan anak-anak menorehkan tinta emas sesuai dengan harapan publik Indonesia baik di ASEAN, Asia, maupun dunia."

"Alhamdullilah mereka (timnas U-19 Indonesia) kemarin di Kroasia sudah memperlihatkan performa yang membanggakan," tambahnya.

Pria yang akrab disapa Iwan Bule itu juga menyinggung timnas U-19 Indonesia yang tengah menjalani pemusatan latihan di Jakarta.

Iwan Bule sangat bangga pada skuad Garuda Nusantara yang sudah mau berlatih dengan keras meski sepak bola nasional saat ini tengah oleng dihantam pandemi Covid-19.

Baca Juga: Libur Kompetisi, Pemain Persib Bandung Jual Sepatu Bekas Miliknya


REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Laga Semifinal Jonatan Christie Aneh, Kelakuan Hakim Garis Tuan Rumah Disebut Memalukan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X