Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Begini Alasan Mulia Pemain PSM Makassar Bayu Gatra Ikut Tarkam

By Alif Mardiansyah - Sabtu, 21 November 2020 | 08:15 WIB
Pemain sayap PSM Makassar, Bayu Gatra, ketika sedang latihan jelang laga AFC yang mempertemukan timnya dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain sayap PSM Makassar, Bayu Gatra, ketika sedang latihan jelang laga AFC yang mempertemukan timnya dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020)

Momen rusuh terjadi ketika pertandingan berjalan di babak kedua setelah ada pilar Bedadung FC yang dilanggar oleh salah satu pemain Predator FC.

Baca Juga: Sutan Zico Sebut Kelebihannya dari Striker Timnas U-19 Indonesia

Kericuhan ini cukup disayangkan oleh Bayu Gatra.

Bayu pun menjelaskan alasannya bersedia tampil dalam laga tarkam yang mempertemukan Predator FC menghadapi Bedadung FC.

"Kapan Indonesia maju kalau seperti itu terus (rusuh)? Jangan kasih contoh hal buruk kepada generasi muda," kata Bayu Gatra seperti dikutip oleh BolaSport.com dari YouTube Bayu 23 Gatra.

Baca Juga: Terungkap, Alasan Wonderkid Persija Sutan Zico Berambut Gimbal

"Saya tadinya tidak mau bermain (tarkam), tetapi memutuskan ikut demi menghibur masyarakat, mencari persaudaraan, menambah teman, dan mengasah skill," ujar pemain berlabel anggota timnas Indonesia tersebut.

Video pertandingan tarkam berujung ricuh yang diikuti oleh Bayu Gatra sempat viral di beberapa media sosial.

Berikut momen kerusuhan yang terjadi dalam laga tarkam yang dilalui Gatra, seperti dilansir oleh BolaSport.com dari YouTube Pikli Gaming.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

PSSI Pasang Ratusan CCTV Saat Laga Timnas Indonesia Lawan Jepang dan Arab Saudi demi Jamin Keamanan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X