Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bantai Dynamo Kyiv, Barcelona Disebut Tunjukkan Wajah Sebenarnya

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 25 November 2020 | 17:30 WIB
Skuad utama Barcelona kala melawan Dynamo Kyiv pada mathday keempat Liga Champions, Selasa (24/11/2020) atau Rabu dini hari WIB.
TWITTER.COM/FCBARCELONA
Skuad utama Barcelona kala melawan Dynamo Kyiv pada mathday keempat Liga Champions, Selasa (24/11/2020) atau Rabu dini hari WIB.

Baca Juga: Bukan karena Lionel Messi, Ini Penyebab Antoine Griezmann Jadi Cadangan

Kemenangan telak atas Kyiv membuat Koeman puas atas reaksi dan perkembangan timnya terutama hasrat untuk bermain.

Koeman menilai anak-anak asuhnya telah menunjukkan wajah Barcelona yang sebenarnya.

"Kami mencapai target untuk lolos ke 16 besar. Tim tampak bagus. Tim kami menunjukkan energi yang luar biasa," kata Koeman, dikutip BolaSport.com dari Marca.

"Kami memang kurang efektif pada babak pertama, tetapi kami mampu mendominasi babak kedua dan bermain dengan bagus."

Baca Juga: Jebol Gawang Ferencvaros, Cristiano Ronaldo Rajin Bikin Gol di Liga Champions 15 Musim Beruntun

"Kami boleh bergembira atas hasil ini. Saya senang dengan performa tim. Mereka bekerja keras dan menekan lawan."

"Wajah tim hari ini adalah yang ingin kami tunjukkan. Semua pemain bermain dengan hasrat tinggi."

Bek Barcelona, Oscar Mingueza, dipromosikan dari tim B dalam laga kontra Dynamo Kyiv di matchday 4 Liga Champions, Selasa (24/11/2020) di Stadion Olimpiyskiy, Kiev.
TWITTER @FCBARCELONA
Bek Barcelona, Oscar Mingueza, dipromosikan dari tim B dalam laga kontra Dynamo Kyiv di matchday 4 Liga Champions, Selasa (24/11/2020) di Stadion Olimpiyskiy, Kiev.

"Pemain-pemain muda dan semua yang mendapat kesempatan bermain memberikan kesan apik dan hasilnya bagus," ujar Koeman menambahkan.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Marca
REKOMENDASI HARI INI

Kabar Baik Hampiri Persib Jelang Lawan Asnawi dkk di ACL 2, Pencetak Gol ke Gawang Kevin Rey Mendoza Didepak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136