Bukan hanya itu saja, Carchedi juga mengungkapkan hasil pengembangan ini membuat Mir puas menunggangi GSX-RR
Meski motor ini merupakan model lama, Suzuki berhasil menciptakan GSX-RR menjadi ergonomis atau mudah dikendarai bagi pembalapnya.
"Kami coba ubah posisinya, karena dia tidak pernah mengeluh soal itu. Saat dia mencobanya, langsung 'wow' kami mencapai dua digit dengan posisi - ketinggian tempat duduk hingga setang dan juga pijakan kaki," ungkapnya.
"Kami gunakan motor lama untuk menemukan set-up yang optimal. Meski banyak yang berubah."
"Pendekatan Suzuki dimulai dari bagian yang tertinggal. Dan kami mengerjakannya selama musim dingin. Sejak saat itu, kami mengembangkan motor balapnya sedikit demi sedikit," ucap dia lagi.
Baca Juga: Valentino Rossi Diminta Jangan Seenaknya Saja di Tim Satelit Yamaha
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | Speedweek.com |
Komentar