Menit ke-40, Sebastian Haller melewatkan kesempatan emas ketika terpeleset saat tinggal menceploskan bola ke gawang.
Padahal, dia sudah mengecoh gerak Henderson dalam situasi satu lawan satu.
Babak pertama ditutup dengan keberhasilan West Ham unggul 1-0 setelah melepaskan 12 tembakan, berbanding 3 biji saja milik MU.
West Ham 1-0 Manchester United (Tomas Soucek 38')
Susunan Starting XI
West Ham (3-4-2-1): 1-Lukasz Fabianski; 4-Fabian Balbuena, 21-Angelo Ogbonna, 3-Aaron Cresswell; 5-Vladimir Coufal, 41-Declan Rice, 28-Tomas Soucek, 26-Arthur Masuaku; 20-Jarrod Bowen, 18-Pablo Fornals; 22-Sebastian Haller.
Pelatih: David Moyes
Man United (4-3-3): 26-Dean Henderson; 29-Aaron Wan-Bissaka, 2-Victor Lindelof, 5-Harry Maguire, 27-Alex Telles; 34-Donny van de Beek, 39-Scott McTominay, 6-Paul Pogba; 11-Mason Greenwood, 7-Edinson Cavani, 9-Anthony Martial.
Pelatih: Ole Gunnar Solskjaer
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | whoscored.com |
Komentar