Pada partisipasi pertamanya, Gresini Racing bekerja sama dengan Honda.
Jalinan kerja sama ini berlangsung sampai tahun 2014.
Pada tahun 2015, Gresini Racing ditunjuk Aprilia sebagai perwakilan tim pabrikan mereka di ajang MotoGP.
Kini, kolaborasi Gresini Racing dan Aprilia hanya menyisakan satu tahun lagi alias cuma sampai MotoGP 2021.
Baca Juga: Petarung Ini Yakin Khabib Nurmagomedov Bakal 'Comeback' dan Melawannya
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | Crash.net |