"Apalagi waktu menuju turnamen sudah semakin mendekat, kita harus meningkatkan lagi latihannya," tutur Bima.
"Kemudian juga ada tes fisik, jadi ada beberapa pemain yang kita pantau fisiknya untuk ditingkatkan lagi,” tutupnya.
Timnas U-16 Indonesia masih akan berlatih di Yogyakarta hingga 23 Desember mendatang.
Latihan ini menjadi persiapan sebelum tampil di Piala Asia U-16 2020 yang rencananya akan digelar pada awal 2021.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Hugo Hardianto Wijaya |
Sumber | : | PSSI.org |
Komentar